Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Grouper: Jurnal Ilmiah Perikanan

PERBEDAAN METODE PEMELIHARAAN IKAN HIAS PADA KELOMPOK PEMBUDIDAYA IKAN HIAS DI DESA KARANG SENTUL, KECAMATAN GONDANG WETAN, KABUPATEN PASURUAN, PROPINSI JAWA TIMUR Akhmad Taufiq Mukti; Muhammad Arief; Luthfiana Aprilianita Sari; Nina Nurmalia Dewi; Agung Pamuji Rahayu
Grouper: Fisheries Scientific Journal Vol 10, No 1 (2019): Grouper : Jurnal Ilmiah Fakultas Perikanan Universitas Islam Lamongan
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (186.324 KB) | DOI: 10.30736/grouper.v10i1.47

Abstract

Tujuan kegiatan ini adalah mengaplikasikan metode mempercepat dan sinkronisasi kematangan dan pemijahan ikan hias air tawar melalui kombinasi pemberian pakan dan manipulasi lingkungan. Metode kegiatan adalah penyuluhan dan diskusi, pelatihan, praktek dan demoplot serta pendampingan berkelanjutan. Kelompok mitra PKM adalah Kelompok Pembudidaya Ikan (Pokdakan) Rasbora 15 dan Mina Jam 3 di Desa Karang Sentul, Kecamatan Gondang Wetan, Kabupaten Pasuruan, Propinsi Jawa Timur. Ilmu pengetahuan dan teknologi yang diberikan adalah metode peningkatan kualitas produksi budidaya ikan hias. Semangat dan motivasi kelompok mitra sangat tinggi dan antusias dalam menerima pengetahuan dan mengaplikasikan teknologi yang diberikan.